Text
Faham Keselamatan dalam Budaya Jawa
Terbitnya buku Faham Keselamatan dalam Budaya Jawa dimaksudkan sebagai wacana bagi orang, segolongan orang dari sebuah masyarakat atau sebuah komunitas di dalam (atau bisa juga di luar) bangsa Jawa yang sedang mencari bagaimana bisa hidup selamat. Keselamatan memang sebuah harga yang mahal karena ia mencakup dimensi lahir dan batin. Keselamatan lahir dan batin saja tidak dapat dipisahkan, keduanya harus serentak diusahakan. Mencari salah satu keselamatan hanya pada fokus lahir atau batin saja tidak mendapatkan apa-apa, karena keduanya saling mensyaratkan.rnFaham keselamatan dalam budaya Jawa ini dangat luas, kompleks, sekaligus mendalam. Bisa jadi orang tidak selamat" karena ia secara tradisi dianggap sebagai sukerta (punya cacat rohani)
5.FKBJ2 | My Library (Dilemari A3) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain