Persengketaan hak atas pemilikan dan pengelolaan lingkungan alam memang bukanlah gejala baru. pertanyaan pentingnya adalah: apakah gerakan lingkungan harus berurusan dng persoalan2 politik ekonomi global maupun lokal dan mentransformasikan dirinya menjadi gerakan politik?
Rusaknya hutan Indonesia bukan hanya menurunkan peranan hutan sebagai penompang ekonomi nasional, tetapi juga telah menurunkan fungsi hutan sebagai daya dukung kehidupan masyarakat Indonesia.